Kali ini Tim Zona Soal telah merangkum kumpulan soal-soal latihan UAS terbaru khususnya kelas bagi siswa-siswi yang duduk dibangku Sekolah Dasar (SD) Kelas 2 semester 1. Sumber materi soal yang ditampilkan berdasarkan dari buku paket kurikulum 2013 edisi revisi, buku tema maupun KTSP 2006 dan mengacu pada kisi-kisi tahun ajaran 2017/2018.
Download Kumpulan Soal Latihan UAS SD Kelas 2
Pada contoh latihan soal ulangan UAS ini terdiri dari beberapa mata pelajaran seperti IPS, IPA, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Matematika, Pendidikan Agama Islam dan lain-lainnya. Dengan beberapa penjelasan diatas maka kalian bisa melakukan prediksi terhadap soal apa saja yang akan muncul ketika datangnya musim ujian semester. Latihan soal UAS ini selain dapat dipelajari pada setiap halaman, kalian juga dapat mendownloadnya secara langsung dengan versi PDF agar mudah dalam melakukan pencetakan. Selain itu terdapat soal-soal yang dilengkapi dengan menggunakan kunci jawaban sebagai dasar acuan atas jawaban yang kalian sudah kalian isi. Jika kunci jawabannya tidak sesuai dengan jawaban yang kamu pilih itu tandanya kalian harus lebih banyak lagi belajar.
Kumpulan Soal Latihan UAS SD Semester 1
Dibawah ini adalah daftar download contoh soal latihan UAS semua mata pelajaran untuk memudahkan kalian dalam mencari soal yang dikehendaki.
- Soal UAS Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas 2 Plus Kunci Jawaban
- Soal UAS PKn Terbaru Kelas 2 Semester 1 dan Kunci Jawaban
- Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 2 SD Terbaru
- Soal UAS Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas 2 SD Semester 1
- Soal UAS Mapel Bahasa Indonesi Semester Ganjil Terbaru
- Soal UAS IPA Kelas 2 SD Semester Ganjil
- Soal UAS Sastra Sunda Kelas 2 SD Semester 1
- Soal UAS Penjas Kelas 2 SD Plus Kunci Jawaban
- Soal UAS Matematika SD Kelas 2 Semester Ganjil Plus Kunci Jawaban
- Soal UAS PKn SD Kelas 2 Lengkap Kunci Jawaban Semester Ganjil
- Soal UAS IPS SD Kelas 2 Semester Ganjil
- Soal UAS Seni Budaya dan Keterampilan Kelas 2 SD Semester 1
Contoh latihan soal uas semua mata pelajaran diatas sangat berguna sekali ketika kalian akan menghadapi ulangan tengah semester (UTS) atau kenaikan kelas (UKK) bagi siswa SD kelas 2 semester ganjil.
Demikian prediksi contoh Soal Ulangan Akhir Semester (UAS) yang beserta kunci jawabannya untuk persiapan menghadapi Ulangan Tengah Semester dan UKK bagi SD Kelas 2 Semester Genap. Semoga Bermanfaat.